Jumat, Juli 25, 2008

Tebakan matematika

Ada tebakan yang bikin ahli matematika bingung nih...Tebakan ini beneran, edukatif, dan tidak mengada-ada. .. begini ceritanya:
Ada 1 ekor kambing harganya Rp 75.000Ada 3 pemuda yang mau beli kambing tersebut...berarti masing2 orang mengumpulkan @ Rp 25.000... Akhirnya terkumpul Rp75.000 sesuai harga jual... betul?
Nah... uang itu lalu dikasih sama calo sejumlah uang tersebut = Rp75.000...Masih betul khan??? Calo itu ternyata ngasih ke pedagangnya Rp 70.000(dipotong 5.000) Pasti dong?Lalu dari 5.000 itu dibagi ke 3 pemuda tadi @ Rp 1.000 dan sisanya Rp 2.000buat si calo.... pasti masih betul khan?
Disini permasalahannya. ..Berarti masing2 pemuda ngantongin Rp 1.000 (yach nggak) atau dengan katalain seharusnya uang yang dikumpulkan oleh masing2pemuda tadi Rp 25.000 - Rp 1.000 = Rp 24.000Berarti masing2 pemuda harus membayar @ Rp 24.000jadi perhitungan matematika = 3 X Rp 24.000 = Rp 72.000 bener dong???Kalau ditotal semua uang yang dikumpulkan Rp.72.000Rp 2.000 (punyanya si calo) + Rp. 72.000= Rp 74.000
Pertanyaannya?KEMANA SISA UANG YANG Rp. 1.000... HAYO...?

Rabu, Juli 23, 2008

Peta Magelang

Map image

tuh di atas ada peta Magelang? terus di mana letak Salaman ya? ya harap maklum, peta yang buat orang Amerika, so kurang lengkap. mau tahu peta yang lain? coba klik Live.com

foto magelang

Nah kalau yang ini Magelang yang difoto dari satelit. Sumber foto satelit milik NASA, via Google Earth.

Screenshot0

Salah satu satelit milik NASA, yaitu ISS. Sumber foto
winstars2

Senin, Juli 21, 2008

Sabtu, Juli 19, 2008